Selasa, 24 November 2009
es krim termahal di dunia
Es krim termahal di dunia ini diberi nama The Grand Opulence Sundae (TGOS) dan hanya ada di Serendipity (NY), restoran yang (katanya) udah terkenal karena es krimnya memang enak. TGOS disajikan di sebuah gelas yg berbentuk piala dengan bahan kristal baccarat harcourt dan dengan sendok dari emas 18 karat, dan toppingnya adalah.. gula yang dilapisi emas 23 karat!!
TGOS hanya di produksi 1 bulan 1 kali. dan kalau kalian juga mau nyicipin itu es krim harus booking dulu minimal 48 jam sebelumnya.
TGOS juga masuk ke Guiness Book of Records dan tercatat sebagai es krim termahal di dunia.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
harganya berapa juta
BalasHapus.. emas dimakan??
BalasHapus